ND Magazine 17 Majalah19 | Page 37

Yohana Waryanti, S.Pd berada di depan ruang kelas TK Notre Dame Artikel profile edisi ini men- gupas tuntas kehidupan se- sosok guru yang gigih dalam menekuni profesinya . Sosok hebat itu adalah Yohana Waryanti, S.Pd. guru dari unit TK yang lahir di sebelah barat Sleman, Yogyakarta, tepatnya di sebuah desa nan asri Kebon Agung, pada tang- gal 18 Januari 1970. Di Desa Kebon Agung inilah beliau menghabiskan masa kecil hingga dewasa sehingga banyak kenangan indah yang terpatri di kehidupannya bersama Bapak Yusuf Soreno Margono dan Ibu Maria Jemilah , orang tua yang sangat dikasihinya. Wanita berkulit putih yang biasa dipanggil Yanti ini, kini tinggal di Pinang Resident, Tangerang Selatan, Banten, bersama suami tercinta bernama Paulus Sukardi yang biasa dipanggil Pak Kardi. Guru yang keibuan ini memiliki dua orang putra yang ganteng, yaitu Florentinus Suryo Purwadi , dengan nama kecilnya Suryo dan Bernadus Kuncahyo Hadi, dengan nama kecilnya Cahyo. Kedua putra beliau sudah dewasa yang pertama sudah berusia 25 tahun dan yang kedua berusia 23 tahun. Anak - anak beliau tidak tinggal bersama beliau di Tangerang tetapi tinggal di Yogya- karta, sejak SMA di sana mereka melanjutkan pendidikannya dan bekerja. Kalau menghabiskan waktu bersama keluarga, beliau sering berkumpul dan melu- angkan waktu bersama dengan beribadah di Gereja, Ziarah, dan makan - makan bersama. 36 Notre Dame | Juli-September 2017 “Gigih, Mengajar, Hasil” Anak bungsu dari enam ber- saudara ini mempunyai cita-cita menjadi guru, khususnya guru TK karena dia senang dengan anak- anak, di unit TK beliau mengajar anak-anak kelas TK B, beliau mengajarkan budi pekerti, keag- amaan, bahasa pengetahuan, dan keterampilan ke anak-anak. Un- tuk menjadi seorang guru beliau kuliah di UNINDRA, Pasar Ming- gu. , Selain kuliah tentunya beli- au juga menempuh pendidikan jenjang sebelumnya yaitu, SDN. Kebun Agung II Minggir Sleman Yogyagyarta, SMP Sultan Agung Seyegan Sleman Yogyakarta, SPG PL Sedayu Bantul Yogyakarta. Ibu guru yang ramah ini, memi- liki hobi menyanyi maka tidak diragukan lagi suara merdunya, terbukti beliau sering me- menangkan beberapa perlom- baan menyanyi. Nah, ini beberapa perlombaan yang beliau menang- kan, tahun 2003 juara III Lomba pemazmur Paroki St. Bernadet Ciledug, tahun 2010 juara II Lom- ba Karaoke Paradekreasi Notre Dame, dan pada tahun 2013 juara II Menyanyi Duet Porseni Guru TK Kecamatan Kembangan dan juara I Menyanyi duet Porseni Guru TK Se Jakarta Barat. Sebelum beliau memutuskan bekerja di Notre Dame, beliau bekerja di TK Fajar Indah Jakarta Utara tahun 1989, di TK Sang Timur Tomang tahun 1990, beliau mulai bekerja di Notre Dame ta- hun 1993. Beliau memilih Notre Dame karena senang dengan visi, misi, dan motto sekolah Notre Dame yaitu “membangun karak- ter mendidik nalar”. Selama mengajar di TK Notre Dame, beliau mempunyai banyak