LOUNGE
perusahaan, dan acara publik. Ada pula mekanisme melapor bila menemui pelaku bisnis
dan lain sebagainya.
pejabat OJK, atau DK diajak pelaku pasar bermain golf itu pantas atau patut atau tidak.
Pantas tidak itu?
Kalau diundang secara pribadi tidak pantas,
karena kita tidak bisa melepaskan identitas
sebagai pribadi atau dia sebagai komisioner
atau pejabat. Yang paling penting adalah
dalam situasi apapun kita akan tetap independen. Independen itu ada dua, dalam fakta dan
persepsi. Persepsi independen itu penting,
misalnya saya lontang lantung keluyuran dengan salah satu pelaku pasar di publik, apakah
orang akan menganggap kita independen? Tidak, padahal memang tidak ngapa-ngapaian.
Tapi kita juga tidak boleh terlalu steril dalam
pergaulan, intinya bagaimana kita bergaul
tetapi tetap independen. Misalnya, kita tetap
bisa hadir kalau ada acara ulang tahun satu
PIALANG INDONESIA
Apakah akan diatur sampai rinci?
Kalau parcel otomatis tidak boleh. Misalnya begini, kita boleh diundang ceramah atau
presentasi untuk sosialisasi oleh pelaku pasar
ke Bali, semua akomodasi tidak boleh dibayar
oleh pengundang dan tidak boleh menerima
honor. Ini berlaku dari level komisioner sampai
bawah. Prinsipnya kita nggak boleh menerima
apapun dari yang diawasi OJK.
Apa dampaknya kepada industri bila etika
itu benar-benar ditegakkan?
Kita akan lebih kredibel, kalau kita mengeluarkan kebijakan akan dipatuhi oleh industri,
karena dalam membuat kebijakan kita tidak
10
EDISI 12 AGUSTUS 2013