Inbox Magz January 2015 | Page 8

MAGZ www.investingbox.co.id SPOTLIGHT NEWS-LIFESTYLE-EVENT “ Abe mengatakan “Pertama-tama saya akan menangani kebijakan ekonomi sebagai prioritas utama, pada saat yang sama saya akan mempersiapkan undang undang keamanan nasional untuk melindungi kehidupan dan kebahagiaan orang-orang Jepan” dan percepatan pemilu ini dinilai sebagai upaya Abe mendapatkan mandat baru untuk memulai kembali reformasi ekonomi. Keraguan sejumlah pihak diawal strategi tersebut terjawab setelah tidak berjalan sesuai rencana. Negeri matahari terbit ini sempat dilaporkan terperosok ke jurang resesi dalam tiga kuartal pertama paska penaikan pajak penjualan sebesar 8% pada April lalu. Sebelumnya Abe menjelaskan, pemerintahannya menunda penaikan pajak sebesar 10% hingga 18 bulan kedepan atau hingga April 2017. Padahal penaikan pajak jilid II -yang disebut bakal menggelembungkan biaya perlindungan social warga lanjut usiaseharusnya mulai digulirkan pada Oktober 2015. Merosotnya perekonomian Jepang membuat mata uang Yen terus melemah dalam 2 tahun terakhir, mata uang Yem sempat menyentuh level 121.82 terhadap Dollar Amerika Serikat dan ini merupakan pelemahan yang cukup dalam sejak tahun 2007 sementara Nikkei sempat menguat tajam di tahun ini dan berada diharga 18.100. Pemilu yang dilaksanakan pada 14 Desember 2014, memenangkan kembali Abe beserta Koalisinya, Abe menang lebih d