Satu hal yang perlu di ingat, bahwa white balance bukan lah
warna, melainkan "termperatur warna", sehingga secara
visual warna putih bisa di identifikasi sebagai warna agak
kebiruan atau ke kuningan jika temperaturnya kurang tepat.
Mana yang paling bagus "Low ISO Number" atau "Use
Auto ISO"?
Perlu diketahui, bahwa secara digital, cahaya yang diterima
sensor pada prinsipnya sama saja, namun penggunaan ISO
yang lebih tinggi terlihat lebih cerah karena efek amplifikasi
terhadap cahaya yang direkam, sehingga tampil lebih cerah.
Akibatnya sering timbul NOISE akibat efek amplifikasi ini.
Apalagi pada ISO yang tinggi, warna yang dihasilkan juga
makin buruk. Jadi pilihan ISO tinggi hanya dilakukan dalam
keadaan terpaksa. Untuk menyiasati hal tersebut, banyak
produsen kamera masa kini, yang memberikan pilihan “Auto
ISO” yang memberikan kemudahan bagi fotografer untuk
menghasilkan foto pada ISO terendah yang paling
55