Pemmzchannel e-Magazine #29 (November 2015) | Page 15

TIPS&TRICKS 1. Hidupkan PC Windows 8 kamu, setelah BIOS selesai loading tekan tombol F8 keyboard untuk masuk ke Windows Recovery Environment (WinRE). 2. Kamu akan di bawa ke layar Choose an option, selanjutnya pilih Troubleshoot - Advanced options dan klik Command Prompt. 3. Sesaat kemudian muncul jendela command prompt lalu ketik perintah : cd %windir%\system32\config tekan Enter. 4. Gantilah nama system.001 dan software.001, caranya ketik : ren system system.001 ren software software.001 setiap mengetikkan satu baris perintah ikuti dengan menekan Enter. 5. Tutup jendela command prompt dan reboot PC anda. 6. Tekan tombol F8 lagi untuk masuk ke layar Automatic Repair, lalu pilih Advanced Options - Troubleshoot, dan anda pilih Reset your PC. ware hive maka Refresh your PC tidak dapat digunakan, tetapi kamu bisa memakai Reset yor PC. Demikian tips n trik memperbaiki Windows 8 yang gagal boot dan semoga tips n trik kali ini bisa menjadi solusi manakala Windows 8 kamu mengalami gagal boot, cheers. Catatan : • Jika kamu ingin menggunakan pilihan Refresh your PC maka rename hanya pada System hive saja. Tetapi bila ternyata Software hive juga rusak maka anda tidak bisa menggunakan opsi Refresh your PC. Sehingga kamu harus mengubah (rename) Software hive juga. • Ketika kamu rename Soft- PemmzChannel e-Magz | 15