MINA BAHARI Edisi I - 2017 | Page 27

PRIORITAS Kelima, pemasaran. Pasar ekspor kakap pu- tih adalah Australia, Singapura, Hongkong, Amerika, Timur T engah dan Uni Eropa. Semen- tara untuk pasar dalam negeri adalah Sumat- era Utara, Kepulauan Riau, Jakarta, Bali, dan Lombok. Prioritas 2017 Di tahun 2017 ini, prioritas program perikanan budidaya laut, selain KJA Offshore, juga ada revitalisasi KJA. Di mana sebanyak 250 unit (1.000 lubang) yang akan diserahkan kepada kelompok masyarakat dengan pembinaan oleh UPT DJPB, serta Penyuluh dan Dinas KP Kabu- paten/kota. Dengan revitalisasi KJA diharapkan produksi ikan mencapai 342,3 ton/tahun dengan nilai Rp34,16 miliar/tahun, penyerapan tenaga kerja langsung 500 orang per tahun, hingga pendapatan kotor kelompok pembudidaya ikan Rp80 - 182 juta/tahun. Unt