Masbrooo Magazine #1 Edisi Tampil Beda | Page 5

5 hal yang dilakukan orang sukses sebelum beraktfitas 1. Bangun pagi Ini penting banget bro, kalo tidur terus selamanya itu namanya ko’it alias tewas. 2. Say thanks Sebelum beranjak dari tempat tidur, ucapkan terima kasih kepada Tuhan, karena hari ini kita masih dikasi kesempatan bernafas dan melanjutkan hidup. 3. 1 menit untuk masa depan yang lebih baik Pejamkan mata, (tapi jangan lanjut tidur ya bro) lalu “set your goal!” (yg jelas ini bukan goal futsal). Pikirkan apa yang menjadi cita-citamu dan yakinkan Tuhan pasti memberi jalan yang terbaik untuk mencapai itu. 4. Sarapan. Ini penting banget buat memaksimalkan semangat kamu. HP aja di-charge, kamunya juga dongs! 5. Mandi++ Mandi++ yang pasti bukan pijet++. Ini adalah ritual untuk meningkatkan semangat dan keyakinan kesuksesan kita. sambil menikmati segarnya siraman air pagi. Katakan dalam hati YA! SAYA PASTI BISA! YES! YES! YES! Yakinkan alam akan memberikan kemudahan untuk mencapai kesuksesan mu.. Cheersss! 5