LAPORAN TAHUNAN LAPORAN TAHUNAN TAHUN 2015 | Page 119

Laporan Tahunan Pusat Perubahan Iklim dan Kualitas Udara
Gambar 93. Foto penyerahan kenang-kenangan kepada narasumber
105
Gambar 94. Foto bersama Workshop Knowledge Management
PENUTUP
Ada beberapa hal penting yang bisa ditarik menjadi kesimpulan dari kegiatan ini, yaitu: 1. Perlu ada setiap tahunnya untuk mendukung peningkatan kualitas sumber daya manusia dan menjalin kerjasama yang erat dengan pihak lain dalam rangka mitigasi dan adaptasi perubahan iklim.
2. Perlunya dilakukan inventarisir kerjasama dan perjalanan ke luar negeri dalam rangka workshop, training dan sebagainya.
Bidang Bina Operasi Perubahan Iklim dan Kualitas Udara