Garuda Indonesia Colours Magazine October 2019 | Page 24

Masterclass Not only are the neon signs in Shinjuku super-colourful and representative, but the taxis in this city are very recognisable too. Shinjuku, Tokyo When taking photos while travelling, I love to showcase the unique aspects of the places I visit. Not only are the neon signs in Shinjuku super-colourful and representative, but the taxis in this city are very recognisable too. In this image, I aimed to capture both using a photography technique called ‘panning’ (where you use a slower shutter speed and track the subject as it moves past you), which creates that sense of movement and speed – a characteristic of life in Tokyo. I then exaggerated the motion further in the editing process. Saya suka memotret saat melancong, untuk menunjukkan keunikan tempat-tempat yang saya singgahi. Tidak hanya iklan lampu di Shinjuku yang berwarna-warni dan ikonis, tetapi taksi di kota ini pun seperti itu. Pada foto ini, saya memotret dengan teknik panning (di mana Anda menggunakan shutter speed lambat dan mengikuti objek saat melintasi Anda) sehingga tercipta kesan gerak dan kecepatan, ciri khas kehidupan di Tokyo. Saya kemudian melebihkan pergerakan tersebut dalam proses pengeditan. Petersen Automotive Museum, Los Angeles Scale is something I try to emphasise in my photography and the best way to do this is to place a human figure in the photo to compare to the surrounding scene. In this case, I wanted to show the grand scale of this very interesting façade pattern in relation to a person walking past. Do you think the pattern looks like a fingerprint? Skala adalah hal yang saya tekankan dalam fotografi dan hal terbaik untuk melakukannya adalah dengan meletakkan figur manusia dalam foto guna memberi perbandingan terhadap objek di sekitar. Di sini, saya ingin menunjukkan skala pola fasad tersebut bila dibandingkan dengan orang yang lewat. Apakah menurut Anda pola tersebut seperti sidik jari? 22 See page 168 Canon iNSPiC [P] is a mini photo printer with ZINK (Zero Ink) technology, compact enough to fit in your pocket or a small bag. With Canon Mini Print application, compatible with iOS and Android, you can print photos directly from the camera or online albums like Facebook, Instagram, Google Drive, and Dropbox. Canon iNSPiC [P] atau Mini Photo Printer, adalah printer foto dengan teknologi ZINK (Zero Ink atau tanpa tinta), berukuran mungil dan mudah dibawa dalam tas kecil/kantong baju. Melalui aplikasi Canon Mini Print yang tersedia untuk perangkat iOS dan Android, kita dapat mencetak foto dari bidikan kamera smartphone atau diambil dari album online, seperti Facebook, Instagram, Google Drive dan Dropbox.