Menjadi juara di Kejuaraan Dunia Sepak Bola 2014 di Brasil: salah satu puncak kehidupan olahraga Jerman
2004
Pembalap Michael Schumacher
meraih gelar juara dunia untuk
ketujuh kalinya (dari 2000 hingga
2004 lima kali berturut-turut)
dan menjadi pembalap paling
sukses dalam sejarah Formula 1.
2006
Kejuaraan Dunia Sepak Bola
FIFA-bermoto “Bertamu di
Rumah Teman” menjadi “Dongeng musim panas” yang menimbulkan simpati bagi Jerman
karena suasananya yang ramah.
2014
Timnas Sepak Bola Jerman
kembali menjadi juara dunia setelah turnamen yang kuat di Brasil
(1:0 dalam pertandingan final
lawan Argentina). Jerman meraih
gelar juara dunia untuk keempat
kalinya sejak 1954.