Fakta Mengenai Jerman 2015 2015 | Page 158

156 | 157 GAYA HIDUP – Berlin khususnya berfungsi seperti magnet yang menyebutkan diri sebagai vegetarian; dan selalu mencetak rekor pengunjung baru. 900.000 orang mengatakan memakai produk Dilihat dari angka penghunian absolut di vegan saja. Namun kenikmatan tidak dilupa- Eropa, kota metropolitan berpenduduk 3,4 juta kan pula. Segi hidup itu terwakili oleh ke-282 jiwa ini menempati peringkat tiga setelah Lon- restoran di Jerman yang diberi satu atau be- don dan Paris. berapa bintang di “Guide Michelin” 2015 – jumlahnya meningkat dengan 25 persen sejak ta- Kerinduan akan kehidupan kota itu diiringi ju- hun 2010. ga dengan kebutuhan akan hal-hal kedaerahan – khususnya dalam hal makanan. Industri pangan organik memiliki tempat tetap dalam dunia usaha pertanian dan peternakan di Jerman, omzet produk organik mencapai 7,6 miliar Euro per tahun. Terdapat 23.500 usaha pertanian organik, yaitu delapan persen usaha pertanian, menggarap 6,3 persen lahan pertanian. Produkproduk organik didukung dengan pemberian sertifikat, – sekitar 70.400 produk teruji memakai tanda resmi Jerman, “Biosiegel” – lembaga pelindungan konsumen yang kuat, dan kewajiban menyertakan keterangan isi pada produk. Di kalangan penduduk berbahasa Jer- JARINGAN Destatis Data, fakta dan studi dari statistik resmi, disusun oleh Statistisches Bundesamt di Wiesbaden → destatis.de OECD Perbandingan kondisi dan kualitas hidup di 34 negara berdasarkan “Better Life Index” dari Organisasi Kerja Sama Ekonomi dan Pembangunan (OECD) → oecdbetterlifeindex.org man terdapat 7,75 juta orang pada tahun 2014 Frankfurt am Main, kota kedudukan Bank Sentral Eropa dan satu-satunya kota Jerman dengan panorama pencakar langit