HUMANIORA
Sendang atau tempat pemandian, dulu dibangun
oleh Ki Gede Pemanahan dan Panembahan Senapati.
Kotagede yang merupakan
masjid tertua di Yogyakarta.
Saat memasuki kompleks
makam, terdapat pintu gapura
besar yang memiliki ciri arsitektur
budaya Hindu dan Budha
bernama Gapura Paduraksa
dengan kusen berukir di sebelah
selatan Masjid Kotagede.
Terdapat tiga gapura
yang harus dilewati sebelum
memasuki gapura makam Raja.
Setiap gapura memiliki pintu
terbuat dari kayu tebal lengkap
dengan ukiran indahnya.
HALAMAN
S E B E L U M N YA
Untuk masuk ke dalam makam,
peziarah wajib meminta izin
kepada abdi dalem yang berjaga,
serta mengenakan pakaian
Adat Jawa. Peziarah juga tidak
diperbolehkan untuk mengambil
gambar di dalam makam.
Makam Raja hanya boleh
dikunjungi pada hari tertentu,
seperti hari Minggu, Senin, Kamis,
dan Jumat mulai pukul 08.00
sampai 16.00 WIB.
Di samping kompleks makam,
terdapat tempat pemandian atau
sendang yang dulu dibangun
42 | Jia Xiang Hometown • e-MAGZ 09 • 2016
HALAMAN
B E R I K U T