Britannia Row, London
Britannia Row Studio adalah studio rekaman di Fulham,
London SW6, Inggris. Awalnya studio ini dibangun oleh
Pink Floyd dan terletak di jalan Britannia Row, Islington,
London N1. Kemudian kepemilikian studio ditangani Nick
Mason, tetapi di awal 1990-an dia memutuskan untuk
menjual studio. Dan akhirnya dipegang oleh Kate Koumi
dan dikelola sampai pertengahan 1980-an. Tahun 1990
studio dipindahkan ke lokasi lain, sedangkan ruang di
Britannia Row saat ini digunakan sebagai sarana pelatihan
untuk London School of Sound. Studio ini telah digunakan
oleh banyak seniman berprofil tinggi selama bertahuntahun, termasuk diantaranya Joy Division, Pink Floyd,
Richard Ashcroft, Pet