Trending Things • Gizmos
Peranti
Pintar
Gadgets with Apps
OUR
PICK
Samsung Bot Air
Robot yang satu ini menandai masa
depan di dalam rumah. Samsung
Bot Air adalah robot yang bertugas
membersihkan kualitas udara di dalam
rumah. Misalnya di bagian dapur ketika
kita baru saja selesai masak, atau di
ruang lain yang udaranya terasa kurang
sehat. Lampu yang tampak seperti mata
pada robot ini akan berwarna merah jika
kualitas udara buruk, dan akan berubah
hijau jika telah membaik.
Samsung The Wall
Di tahun 2019 ini, Samsung akan
meluncurkan TV 219 inci—TV rumahan
dengan ukuran terbesar saat ini. Sesuai
namanya, Samsung The Wall tampil
memenuhi bagian tembok besar di
dalam rumah, dengan layar microLED
yang mutakhir untuk menonton acara
TV seperti menonton di dalam bioskop.
Aplikasi Samsung Smart View bisa
diunduh untuk mengalihkan tayangan
apa pun dari ponsel/tablet ke TV.
DOWNLOAD
NOW!
48
Mutiara Biru
My Bluebird App
Stop taksi di mana saja dengan fitur Easy Ride di aplikasi My Bluebird.
Pastikan argo on, klik fitur Easy Ride, masukkan nomor taksi dan pilih
metode pembayaran, tekan “book now”, dapatkan dua digit passcode,
infokan ke pengemudi dan taksi Anda pun siap meluncur. Update
My Bluebird Anda dan nikmati kemudahan fitur Easy Ride.