A & O Edisi III Agt 2018 Revolusi Industri 4.0 | Page 40

Kelompok Senior VS Kelompok Muda

Telepon masuk atau diterima Belakangan ini

Telepon Seluler

50%

18%

Telepon Bisnis

12%

8%

Telepon Rumah

7%

17%

Pesan masuk atau diterima Belakangan ini

Pesan Langsung

Email

8%

68%

47%

16%

Sudah Tepatkah Media Komunikasi Yang Anda Gunakan?

Terkadang berkomunikasi seakan tidak semudah yang dibayangkan atau direncanakan. Rekan kerja anda sulit dihubungi atau tidak mengindahkan pesan-pesan anda? Pastikan bahwa media komunikasi yang anda gunakan sesuai dengan kategori umur mereka.

Penelitian Gallup pada tahun 2014 menunjukkan bahwa kelompok muda

yang berusia antara 18

hingga 29 tahun atau yang lebih dikenal dengan generasi Z cenderung menggunakan lebih banyak akses teknologi dibandingkan dengan generasi-generasi sebelumnya.

Generasi Z menggunakan email dan sms jauh lebih sering dibandingkan dengan generasi lainnya. Selain itu, mereka lebih sering menggunakan

telepon selular mereka, bahkan untuk urusan pekerjaan.

Berbanding terbalik dengan generasi Baby Boomer dan generasi tradisionalis yang berumur diatas 65 tahun, generasi ini cenderung menggunakan telepon rumah mereka, bahkan untuk urusan pekerjaan. Jadi, sudah tepatkah media komunikasi yang anda gunakan? (yz)